Cegah Penyakit Menular, Madrasah Tsanawiyah Cokroaminoto Tanjungtirta Kerjasama Dengan Puskesmas 2 Punggelan Adakan Vaksinasi HPV
SoluSI.Info-Banjarnegara: Dalam upaya meningkatkan kesadaran kesehatan dan mencegah penyebaran penyakit menular dikalangan siswa, Madrasah Tsanawiyah Cokroaminoto Tanjungtirta (Mascot) bekerjasama dengan Puskesmas 2 Punggelan mengadakan program vaksinasi Human Papillomavirus (HPV) untuk melindungi siswa dari risiko infeksi HPV yang berpotensi menyebabkan kanker serviks serta membantu mencegah penyebaran penyakit menular lainnya. Kegiatan yang digelar pada Kamis 28 November […]